ANALISIS STRUKTURALISME GENETIK DALAM NOVEL SEULUSOH KARYA D.KEMALAWATI

Penulis

  • Irawan Sufi Universitas Bina Bangsa Getsempena
  • Wahidah Nasution Universitas Bina Bangsa Getsempena
  • Hendra Kasmi Universitas Bina Bangsa Getsempena

Kata Kunci:

Stukturalisme Genetik, Pandangan Dunia, Novel.

Abstrak

Abstract
This research is related to a novel genetic structuralism. The novel chosen was the novel Seulusoh
by D. Kemalawati. Lapena Publisher Jalan Teuku Nyakarif No.27 A, Lamnyong Banda Aceh,
published March 1, 2006, 124 pages. The problem raised in this research is that literary works
emerge as a result of human inspiration from extraordinary imagination. The imagination is
expressed and manifested in the form of a real work. Literary works are not limited to mere
imagination or imagination, but are also a reflection and influence of the real life of their creator's
environment. The contents of literary works can be analyzed through various aspects, including
genetic structuralism. So, the formulation of the problem in this research is "How is the genetic structuralism of the novel Seulusoh Karya D.kemalawati". The purpose of this study is this
research in general, aims to describe the genetic structuralism of the novel Seulusoh by D.
Kemalawati. The specific purpose of this research is to obtain data and information about the
genetic structuralism of D. Kemalawati's novel Seulusoh. This study used descriptive qualitative
method. The results of this study indicate that genetic structuralism in the novel Seulusoh is the
theme of the novel Seulusoh by D. Kemalawati from the structure of the author's world view is
about local wisdom. The characters and characterizations in the Seulusoh novel have characters of
trustworthy, steadfast, patient, courteous. The figures depicted also have characterizations like the
real Acehnese, are a form of real description of the character and personality of the Acehnese. The
setting in the novel is as straight as its genetic originality structure is that the areas originate
entirely from the environment of D. Kemalawati (Aceh).

Abstrak
Penelitian ini terkait dengan strukturalisme genetik sebuah novel. Novel yang di pilih
adalah novel Seulusoh karya D.Kemalawati. Penerbit Lapena Jalan Teuku Nyakarif No.27
A, Lamnyong Banda Aceh, Cetakan 1 Maret 2006, 124 Halaman. Permasalahan yang
diangkat dalam penelitian ini adalah Karya sastra muncul sebagai hasil inspirasi manusia
dari daya imajinasi yang luar biasa. Imajinasi tersebut dituangkan dan diwujudkan dalam
bentuk nyata berupa sebuah karya. Karya sastra tidak terbatas pada daya khayal atau
imajinasi semata tetapi juga merupakan pencerminan dan pengaruh dari kehidupan
nyata dari lingkungan penciptanya. Isi karya sastra dapat dianalisis melalui berbagai segi,
diantaranya strukturalisme genetik. Jadi, rumusan masalah dalam penelitian ini adalah
“Bagaimanakah strukturalisme genetik novel Seulusoh Karya D.kemalawati”. Tujuan
penelitian ini adalah Penelitian ini secara umum, bertujuan untuk mendeskripsikan
strukturalisme genetik novel Seulusoh karya D.Kemalawati. Adapun tujuan khusus
penelitian ini, yaitu untuk memperoleh data dan informasi tentang strukturalisme genetik
novel Seulusoh karya D.Kemalawati. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif
kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strukturalisme genetik dalam novel
seulusoh adalah tema novel Seulusoh karya D.Kemalawati dari struktur pandangan
dunia pengarang ialah tentang kearifan local. Tokoh dan penokohan dalam novel
Seulusoh memiliki penokohan amanah, tabah, sabar, santun. Tokoh-tokoh yang
digambrakan juga memiliki penokohan sebagaimana rilnya orang Aceh, adalah bentuk
deskripsi nyata karakter dan kepribadian orang Aceh. Latar di dalam novel seulusoh
strukturaslisme genetiknya adalah daerah-daerah sepenuhnya bersumber dari
lingkungannya D.Kemalawati (Aceh).

##submission.downloads##

Diterbitkan

2021-08-12

Terbitan

Bagian

Pendidikan Bahasa Indonesia